Pengembangan, Deployment, dan Monitoring di Cloud Quiz 100%
Pengembangan, Deployment, dan Monitoring di Cloud
Question 1
Mengapa pelanggan GCP memilih untuk menggunakan Cloud Source Repositories?
- Mereka tidak ingin menghosting instance git mereka sendiri, dan tidak ingin berintegrasi dengan izin IAM.
- Mereka ingin menghosting dan mengelola instance git mereka sendiri, dan tidak ingin berintegrasi dengan izin IAM.
- Mereka ingin menghosting dan mengelola instance git mereka sendiri, dan ingin berintegrasi dengan izin IAM.
- Mereka tidak ingin menghosting instance git mereka sendiri, dan ingin berintegrasi dengan izin IAM.
Question 2
Mengapa pelanggan GCP memilih untuk menggunakan Cloud Functions?
- Cloud Functions adalah cara utama untuk menjalankan aplikasi Node.js di GCP.
- Aplikasi mereka berisi kode yang dikendalikan peristiwa dan mereka tidak ingin harus menyediakan resource komputasi.
- Aplikasi mereka memiliki struktur monolitik lama yang ingin mereka pecah menjadi beberapa microservice dengan sedikit upaya developer.
- Cloud Functions adalah layanan gratis untuk meng-host operasi komputasi.
Question 3
Mengapa pelanggan GCP memilih untuk menggunakan Deployment Manager?
- Deployment Manager adalah sistem pengelolaan infrastruktur untuk pod Kubernetes.
- Deployment Manager adalah sistem kontrol versi untuk tata letak infrastruktur GCP Anda.
- Deployment Manager adalah sistem pengelolaan infrastruktur untuk resource GCP.
- Deployment Manager memberlakukan batas maksimum pemanfaatan resource dan pengeluaran untuk resource GCP Anda.
Question 4
Anda ingin menetapkan pemberitahuan untuk resource GCP, misalnya jika health check gagal. Apa produk GCP terbaik untuk digunakan?
- Stackdriver Monitoring
- Stackdriver Debugger
- Stackdriver Trace
- Cloud Functions
- Deployment Manager
Question 5
Manakah pernyataan yang benar tentang Stackdriver Logging? Pilih semua jawaban yang benar (2 pernyataan)
- Stackdriver Logging mengharuskan Anda menyimpan log di BigQuery atau Cloud Storage.
- Stackdriver Logging memungkinkan Anda menentukan metrik berdasarkan log Anda.
- Stackdriver Logging memungkinkan Anda menentukan pengecekan uptime.
- Stackdriver Logging mengharuskan penggunaan agen monitoring pihak ketiga.
- Stackdriver Logging memungkinkan Anda melihat log dari aplikasi Anda, dan memfilter serta menelusurinya.
No comments for "Pengembangan, Deployment, dan Monitoring di Cloud Quiz 100%"
Post a Comment
Berkomentarlah yang sopan dan jangan buang waktu untuk melakukan spam. Terimakasih